Aku, Kau, dan Kepastian.

14:46





Dik..
Aku ini hidup dengan ketidakpastian.

Aku tak berani janjikan tentang masa depan.
Aku hanya berani menjanjikan usaha tentang kebahagiaan.

Dik..
Mungkin kau bertanya.
Seserius apakah diriku untuk mencuri hatimu?.
Seserius apakah diriku untuk menjaga hatimu?.

Dik..
Sekali lagi hidup hanya tentang ketidakpastian.
Tuhan hanya menjanjikan kematian di masa depan.
Jadi, apakah kau mau berjalan bersamaku mengitari jerami yang sering kau pertanyakan?.


Yogyakarta,

Diantara Siang Menjelang Petang.
Untuk Adik yang Sering Bertanya.
Pemilik Rusuk Yang Kau Curi.

You Might Also Like

1 komentar

  1. Play 'n' Go - this gambling and slot machines supplier has been known the rationale that} mid-1990s when it emerged and produced a genuine excitement among casino fans. Today, the renowned company maintains its 온라인카지노 productivity and keeps on producing variety of the} finest slots on the planet. Their bestsellers include the Aztec Princess, the Fire Joker, and the Book of Dead. Still, a whole bunch of exceptional slot units can also be|can be} available of their catalog.

    ReplyDelete